Bobo.id – Zimbabwe sebenarnya termasuk negara yang kaya. Di dalam tanahnya ada berlian dan di atas tanahnya ada perkebunan. Namun, sekarang Zimbabwe menjadi salah satu negara termiskin di dunia.
Kita selidiki, yuk, bagaimana Zimbabwe berubah dari negara kaya menjadi negara miskin.
1980-an
Cuaca di Zimbabwe sangat cocok untuk pertanian tembakau.
Tak heran, di tahun 80-an Zimbabwe bisa mengirim banyak tembakau ke seluruh dunia.
Yap, tembakau Zimbabwe adalah salah satu tembakau paling bagus di dunia.
Karena bisa mengirim banyak tembakau ke luar negeri, Zimbabwe berhasil mendapat uang cukup banyak.
Baca Juga: Kadal Spiderman dari Afrika
1990-an
Di tahun 90-an, pertanian Zimbabwe mulai diambil alih secara paksa.
Karena diambil alih secara paksa, hasil pertanian mulai menurun secara perlahan.
Hasil pertanian yang menurun membuat uang yang masuk ke Zimbabwe berkurang.
2000-an
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | willa widiana |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR