Unik! Kebun Binatang di Melbourne Buat Tempat Olahraga untuk Reptil

By Cirana Merisa, Senin, 28 Januari 2019 | 10:52 WIB
Gym renang untuk reptil. (IFL Science via Kompas.com)

Diberi Makan oleh Petugas

Lalu, bagaimana dengan hewan yang berada di kebun binatang?

Hewan yang berada di kebun binatang jarang sekali memburu mangsa.

Itu karena mereka dimasukkan ke dalam “kandang” besar sedangkan hewan-hewan lain diletakkan di tempat yang berbeda.

Hewan-hewan yang berada di kebun binatang biasanya makan makanan yang sudah disediakan oleh petugas.

Baca Juga : Inilah 4 Peristiwa Olahraga yang Banyak Dibicarakan Tahun 2018

Atau ada juga hewan tertentu yang makan makanan yang diberikan oleh para pengunjung.

Tidak Berolahraga

Nah, karena hewan-hewan di kebun binatang tidak berburu, maka mereka juga tidak berolahraga.

Akibatnya, mereka akan rentan terkena obesitas, sama seperti manusia kalau tidak rajin olahraga.

Baca Juga : Makan Setelah Selesai Berolahraga Sebenarnya Boleh atau Tidak, ya?