Asteroid Troya yang berada di orbit Mars ada empat, di orbit Jupiter ada dua, sedangkan di orbit Neptunus ada delapan.
Uniknya, meski berbagi orbit dengan planet, asteroid-asteroid ini tidak akan menabrak planet karena terpengaruh oleh gaya gravitasinya.
Kelompok Asteroid Amor terdiri dari asteroid yang berada dekat dengan Bumi.
Baca Juga : BlackBerry Messenger atau BBM Ditutup pada 31 Mei 2019, Masih Gunakan?
Namun begitu, asteroid-asteroid ini tidak melintasi orbit Bumi, melainkan memotong orbit Mars.
Maka itu, asteroid ini jarang sekali menjadi asteroid yang berpotensi berbahaya bagi kehidupan di Bumi.
Asteroid Apollo
Nah, kelompok asteroid inilah yang justru bisa berpotensi berbahaya bagi Bumi, teman-teman.
Baca Juga : Berlibur ke Korea Selatan, Kunjungi 5 Jalanan Instagramable Ini, yuk!