Kenalan dengan Lana Basri, yuk! Reporter Cilik yang Gemar Membaca #AkuBacaAkuTahu

By Sarah Nafisah, Sabtu, 27 April 2019 | 18:48 WIB
Lana Basri, pemenang konter reporter cilik WTOP di Amerika Serikat (Youtube Majalah Bobo)

Bobo.id - Apakah ada yang bercita-cita menjadi seorang reporter?

Reporter adalah profesi yang bertanggung jawab untuk menyebarkan informasi bagi masyarakat, teman-teman.

Baca Juga : Tertarik Jadi Jurnalis? Berkunjung ke Monumen Pers Nasional, yuk!

Jika teman-teman membaca artikel di Majalah Bobo atau Bobo.id, itu semua adalah hasil tulisan dari kakak reporter.

Biasanya kakak reporter akan melakukan liputan atau pengamatan sebelum membuat berita.

Apakah teman-teman pernah mendengar tentang reporter cilik?

Baca Juga : Bisa Jadi Penyegar di Akhir Pekan, Coba Buat Es Teh Madu Lemon, yuk!

Ada seorang anak Indonesia bernama Lana Basri yang memenangkan kontes reporter cilik WTOP di Amerika Serikat.

Selain prestasinya sebagai reporter cilik, teman kita Lana Basri ini juga gemar membaca, lo.

Kenalan dengan Lana, yuk! Simak di video ini, ya.

Baca Juga : Selain Makanan, Perhatikan Hal Ini saat Memberi Makan Kucing #AkuBacaAkuTahu