Campuran air dan madu bisa jadi minuman yang baik untuk membuang racun dan kotoran pada tubuh kita, nih.Untuk menambah manfaat, kita bisa menambahkan beberapa tetes air perasan lemon.Nantinya seluruh kotoran dan racun akan keluar melalui urin.2. Meningkatkan Sistem Imun TubuhMadu kaya akan enzim yang mengandung vitamin dan mineral.Kandungan tersebut punya peran penting untuk melindungi tubuh dari bakteri jahat.Ini membantu meningkatkan kekebalan tubuh yang membuat kita terlindung dari berbagai macam penyakit.
3. Mencegah Penyakit JantungMadu mengandung flavonoid dan antioksidan yang bisa menurunkan tingkat kolesterol jahat dalam darah.
Kolesterol jahat ini yang jadi penyebab serangan jantung dan penyakit lain yang berhubungan dengan kesehatan jantung.
Karena itu rajin minum air madu setiap pagi bisa mengurangi risiko penyakit jantung.
Baca Juga: Pada Kondisi Autoimun, Sistem Imun di Tubuh Berubah, Apa Itu Autoimun?