Gemar Bernyanyi? Yuk, Pelajari Teknik Dasar untuk Bernyanyi!

By Sarah Nafisah, Rabu, 4 September 2019 | 20:00 WIB
Belajar teknik dasar bernyanyi (YouTube Majalah Bobo)

Bobo.id - Beberapa orang diberkati dengan suara yang indah, sehingga bisa bernyanyi dengan baik.

Namun, beberapa orang ternyata juga bisa dilatih suaranya agar bisa bernyanyi dengan baik, lo. Jadi, bagi teman-teman yang hanya sekedar hobi juga bisa mempunyai suara yang bagus.

Baca Juga: Bisa Mengurangi Rasa Sedih, Ini 3 Manfaat Bernyanyi untuk Kesehatan

Apakah teman-teman ada yang berniat untuk belajar bernyanyi? Kalau iya, kita pelajari cara bernyanyi untuk pemula, yuk!

Pelajarinya di video ini, ya!