Ingin Jadi Pendongeng? Lakukan Tips dari Para Pendongeng, yuk!

By Sarah Nafisah, Kamis, 5 Desember 2019 | 10:22 WIB
Ilustrasi membaca dongeng (Pixabay)

3. Mempererat Ikatan Anak dan Orang Tua

Siapa yang sering dibacakan dongeng sebelum pergi tidur? Nah, ternyata hal ini bagus untuk membangun hubungan kita dengan orangtua atau dengan adik, lo. Pernahkah kamu mendongengkan cerita untuk adik?

Saat membacakan dongeng, kita akan semakin dekat dengan keluarga kita.

Tidak hanya dengan orang tua, dongeng juga bisa mendekatkan kita dengan guru atau bahkan teman-temanmu.

Baca Juga: Sumbang Medali Emas Pertama di SEA GAMES 2019, Apa Itu Pencak Silat?

4. Mengembangkan Imajinasi

Saat akan mendongeng, para pendongeng juga harus berimajinasi agar dongengnya semakin hidup.

Begitu pun dengan yang mendengarkan, biasanya akan terbawa dalam imajinasi dari dongeng yang disampaikan.