Tak Hanya Ganggu Sistem Pernapasan, Ini yang Akan Terjadi pada Tubuh Jika Tidak Ada Oksigen di Bumi

By Cirana Merisa, Selasa, 25 Februari 2020 | 10:00 WIB
Apa yang terjadi jika oksigen hilang dari Bumi? (Youtube/Majalah Bobo)

Bobo.id - Saat bernapas, kita menghirup oksigen dan melepas karbon dioksida.

Kalau menahan napas selama lima detik, mungkin teman-teman bisa melakukannya.

Namun, jika oksigen hilang selama lima detik, hal ini bisa menyebabkan banyak perubahan di sekitar kita.

Baca Juga: Mengapa Kita Perlu Oksigen untuk Tetap Bertahan Hidup? Ayo, Cari Tahu!

Tak hanya mengganggu sistem pernapasan, hilangnya oksigen di Bumi juga bisa mengganggu kerja seluruh tubuh kita.

Cari tahu, yuk, apa saja yang terjadi jika oksigen hilang dari Bumi!