Ada Tradisi Memanjangkan Kuku Laki-Laki di Vietnam, Intip Keunikan Lainnya, yuk!

By Cirana Merisa, Selasa, 21 April 2020 | 17:00 WIB
Fakta seru Vietnam dan masyarakatnya. (Youtube/GridKids)

Bobo.id - Siapa yang sudah pernah pergi berlibur ke luar negeri? Ada beberapa negara yang bisa kita kunjungi di Asia Tenggara.

Salah satunya adalah Vietnam. Negara yang berbatasan dengan Laos dan Kamboja ini berada di barat laut Indonesia.

Negara Vietnam dan masyarakatnya punya banyak keunikan dan kebiasaan yang berbeda dengan kita, nih.

Baca Juga: Omelet Khas Vietnam Ini Terbuat dari Cacing, Seperti Apa, ya?

Misalnya saja tradisi memanjangkan kuku bagi laki-laki untuk menunjukkan status sosial. Lalu, ada keunikan apa lagi, ya?

Simak selengkapnya tentang Vietnam dan warga negaranya di video ini, yuk!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan Majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids, dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id