Ketahui Pesona di Balik Eceng Gondok yang Jadi Kerajinan di Video Ini

By Cirana Merisa, Jumat, 15 Mei 2020 | 10:15 WIB
Pembahasan Soal Belajar dari Rumah TVRI: Pesona di Balik Eceng Gondok (Youtube/Majalah Bobo)

Bobo.id - Program Belajar dari Rumah di TVRI hari ini untuk kelas SMP membahas tentang pesona di balik eceng gondok.

Tanaman yang satu ini dikenal sebagai gulma atau tanaman pengganggu. Meski begitu, tanaman eceng gondok ini bisa bermanfaat, lo.

Bahkan, tanaman eceng gondok ini bisa didaur ulang menjadi kerajinan yang bernilai jual tinggi.

Baca Juga: Rangkuman dan Soal Materi Pesona di Balik Enceng Gondok, Belajar dari Rumah TVRI 15 Mei 2020

Ada seorang warga yang menjadi pengusaha kerajinan dari eceng gondok. Bersama dengan para pekerjanya, ia membuat berbagai macam benda dari eceng gondok.

Yuk, cari tahu produktivitas para pekerja dan tahap awal eceng gondok jadi bahan baku kerajinan yang jadi materi untuk program Belajar dari Rumah di TVRI pada Jumat, 15 Mei 2020 ini!

------

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan Majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids, dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com