Google Menghapus Puluhan Aplikasi Kamera yang Dianggap Berbahaya, Coba Cek Ponselmu!

By Tyas Wening, Selasa, 16 Juni 2020 | 17:23 WIB
Google menghapus puluhan aplikasi kamera yang berbahaya dari Play Store (pixabay/Thomas Ulrich)

- Mood Photo Editor & Selfie Camera- Rose Photo Editor & Selfie Camera- Selfie Camera- Beauty Camera and Photo Editor- Fog Selife Beauty Camera- First Selife Beauty Camera and Photo Editor- Vanu Selfie Beauty Camera- Sun Pro Beauty Camera- Funny Sweet Beauty Camera- Little Bee- Beauty Camera Beauty Camera and Photo Editor- Grass Beauty Camera- Ele Beauty Camera

Baca Juga: Sikat Gigi 2 Menit, Menghilangkan Plak Lebih Banyak! Ini Penjelasannya

- FLower Beauty Camera- Best Selfie Beauty Camera and Photo Editor- Orange Camera- Sunny beauty Camera Free- Landy Selfie Beauty Camera- Nut Selfie Camera- Rose Photo Editor and Selfie Camera- Art Beauty Camera- Elegant Beauty Camera- Selfie Beauty Camera and Funny Filters- Selfie Beauty Camera Pro- Pro Selfie Beauty Camera- Beauty Collage Lite

Apakah teman-teman menggunakan salah satu dari puluhan aplikasi berbahaya ini?

Kalau iya, kamu bisa segera menghapus aplikasi tadi dari smartphonemu, ya!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com

Yuk, lihat video ini juga!