Jangan Tunggu Sampai Parah, Kenali 5 Gejala Diabetes yang Sering Diabaikan, Salah Satunya Mudah Lapar

By Sarah Nafisah, Sabtu, 15 Agustus 2020 | 12:00 WIB
Ilustrasi cek gula darah penderita diabetes (Photo by PhotoMIX Company from Pexels)

5. Urine Keruh dan Berbau

Saat gula darah di dalam darah tinggi, kondisi ini membuat ginjal harus bekerja keras untuk menyaring gula.

Gula ini pun sering diekskresikan ke dalam urine. Diabetes memberi tekanan pada ginjal dan bisa menyebabkan penyakit ginjal.

Penyakit ginjal sering didiagnosis dengan mengukur keberadaan protein tertentu dalam urine. Protein inilah yang dapat mengubah penampilan atau bau urine.

Nah, kalau teman-teman atau keluarga ada yang mengalami berbagai gejala ini jangan diabaikan dan segera periksakan diri ke dokter.

Baca Juga: Rahasia Tempe Mendoan, Tetap Lezat Meskipun Tidak Digoreng Sampai Garing

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com