Jadi Favorit Banyak Orang, Ini Caranya Buat Ramen Kuah Shoyu Lezat Ala Rumahan

By Thea Arnaiz, Sabtu, 20 Agustus 2022 | 18:00 WIB
Resep sederhana ala rumahan cara buat ramen dengan kuah kaldu shoyu. (Stephen Bedase/unsplash)

- 1 cangkir kaldu kombu dashi  

- 1 sendok teh gula pasir   

- 1 sendok teh garam   

- 3 sendok makan kecap asin   

- 1 sendok makan cuka beras, pengganti sake  

- 3 ons mi ramen kering, bisa diganti mi telur atau mi instan   

- Rumput laut kering untuk topping   

- Sayuran untuk topping, bisa pakai daun bawang  

Cara Membuat Ramen Shoyu: 

1. Siapkan panci untuk merebus kaldunya dan isilah dengan air secukupnya. 

2. Namun, sebelum kaldu dibuat kita harus menumis bawang putih dan jahe cincang dengan minyak wijen di panci. 

Baca Juga: Dikenal Sebagai Makanan Nusantara yang Lezat, Coba Bikin Ayam Resep Betutu Khas Bali dengan Resep Ini, Yuk!