Surat yang penting untuk dibawa adalah surat izin mengemudi atau SIM dan surat tanda nomor kendaraan atau STNK.
Dua surat tersebut akan membuktikan pengguna kendaraan sudah layak dan mampu berkendara.
4. Menggunakan Pengaman
Pengaman ini ditujukan pada pengguna kendaraan bermotor.
Seperti pengguna sepeda motor wajib menggunakan helm saat berkendara.
Helm ini berfungsi melindungi kepala bila terjadi kecelakaan. Atau pengguna mobil yang harus menggunakan sabuk pengaman.
5. Wajib Memberi Jalan Kendaraan dalam Kondisi Darurat
Setiap pengguna jalan harus memberikan jalan utama untuk kendaraan dalam kondisi darurat.
Ada dua jenis kendaraan yang bisanya perlu mendapatkan keutamaan dalam menggunakan jalan.
Dua kendaraan tersebut adalah ambulan dan pemadam kebakaran yang memiliki tugas darurat.
Nah, itu tadi penjelasan tentang berbagai kewajiban yang harus dilakukan saat ada di jalan raya dan harus dipatuhi.
Baca Juga: Pengertian Hak dan Kewajiban Serta Contoh di Rumah, Materi Kelas 3 SD Tema 4