20 Contoh Sikap yang Sesuai dengan Pancasila Sila kedua, Materi Kelas 4 SD Tema 4

By Grace Eirin, Kamis, 27 Oktober 2022 | 10:30 WIB
Saling membantu sesama individu merupakan contoh sikap yang sesuai dengan Pancasila sila kedua. (upklyak/freepik)

15. Menghargai semua teman sebagai individu yang memiliki hak asasi manusia.

16. Menghormati bapak ibu guru yang mengajar di sekolah.

17. Menghormati karyawan dan semua warga sekolah. 

18. Saling menolong saat ada warga sekolah yang mengalami kesusahan. 

19. Memperhatikan teman yang sedang sakit. 

20. Tidak menciptakan pertengkaran di antara teman. 

----

Kuis!

Sebutkan contoh tindakan yang sesuai Pancasila sila kedua di keluarga!

Petunjuk: cek di halaman 2!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan dunia satwa? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD. 

Khusus di bulan Oktober 2022, ada diskon 10% untuk berlangganan semua majalah dari Media Anak Grid Network - Kompas Gramedia. 

Untuk langganan:

Majalah Bobo: https://bit.ly/PROMOBOBOOKTOBER

Majalah Bobo Junior: https://bit.ly/PROMOBOJUNOKTOBER

Majalah Mombi SD: https://bit.ly/PROMOMOMBISDOKTOBER

Majalah Mombi TK: https://bit.ly/PROMOMOMBIOKTOBER