Ciri-Ciri Kata Baku
1. Tidak dipengaruhi bahasa daerah tertentu.
2. Tidak dipengaruhi bahasa asing.
3. Bukan jenis bahasa percakapan.
4. Pemakaian imbuhan pada kata bersifat eksplisit.
5. Pemakaian setiap kata harus sesuai dengan konteks kalimat.
6. Kata baku bukan termasuk jenis kata rancu atau bermakna ganda.
7. Kata baku tidak mengandung hiperkorek atau kesalahan akibat pembetulan.
8. Tidak mengandung pleonasme atau kata-kata yang tidak diperlukan dalam sebuah kalimat.
Kata tidak baku merupakan kebalikan dari kata baku yang penggunaannya tidak sesuai dengan aturan kaidah berbahasa Indonesia.
Baca Juga: Cara Menjaga Kebersihan Lingkungan dan Manfaatnya, Materi Tematik Kelas 3 SD