Mengapa Bangsa Indonesia Masih Harus Berjuang Lagi Mempertahankan Kemerdekaannya?

By Fransiska Viola Gina, Kamis, 2 Maret 2023 | 12:00 WIB
Mengapa bangsa Indonesia masih harus berjuang lagi mempertahankan kemerdekaannya? (freepik/wwwslonpics)

Jawaban:

Agresi militer Belanda adalah operasi militer yang dilakukan oleh Belanda di Indonesia dan dilakukan dalam rangka interpretasi hasil negosiasi Linggarjati.

Singkatnya, Agresi Militer Belanda yaitu serangan yang dilakukan oleh Belanda untuk merebut kemerdekaan Indonesia.

Agresi Militer Belanda Pertama dilaksanakan pada 21 Juli 1947. 

Agresi Militer Belanda Kedua dilaksanakan pada 19 Desember 1948.

Nah, itulah alternatif jawaban yang bisa digunakan untuk menjawab soal 'Ayo Berlatih' di halaman 133. Semoga bisa bermanfaat, ya. 

----

Kuis!

Pihak asing apa yang datang ke Indonesia setelah kemerdekaan?

Petunjuk: cek di halaman 1!

Lihat juga video ini, yuk!

---- 

Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo. 

Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id. 

Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023