Dampak Negatif dari Konflik Sosial dan Cara Mengatasinya

By Fransiska Viola Gina, Sabtu, 17 Juni 2023 | 07:30 WIB
Dampak negatif konflik sosial dan cara mengatasinya. (pch.vector/freepik)

Selain itu, konflik sosial itu bisa membuat seseorang menjadi mempunyai stigma negatif terhadap pihak lawan. 

Contohnya, perang antar suku membuat individu yang bahkan tidak terlibat dalam perang, tapi punya pandangan buruk terhadap suku lawan.

Untuk mengatasinya, maka kita harus menerapkan hidup rukun, menerapkan sikap persatuan, kesatuan, dan toleransi. 

Dari penjelasan di atas bisa disimpulkan, konflik sosial ini bisa menyebabkan beberapa hal berikut jika tak diatasi dengan baik:

- Menyebabkan retaknya hubungan antarkelompok

- Kerusakan harta benda dan hilangnya nyawa manusia

- Perubahan kepribadian individu

- Adanya dominasi sebuah kelompok

- Munculnya aksi balas dendam dan perpecahan

- Timbulnya aksi kekerasan. 

Nah, itulah beberapa dampak negatif konflik sosial dan cara mengatasinya. Semoga informasi ini bisa bermanfaat, ya.

Baca Juga: Dampak Negatif Konflik Sosial terhadap Bidang Ekonomi, Materi IPS