Beberapa waktu lalu, Bobo berkunjung ke pabrik kopi milik Pak Wildan Mustofa. Gudang itu terletak di Desa Margamulya, Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung. Selain memiliki pabrik pengolahan buah kopi, beliau juga punya perkebunan kopi, lo.
Dari pertemuan itu, Bobo jadi tahu kalau setiap kopi menyimpan rasa dan aroma yang berbeda. Selain itu, kopi juga menyimpan banyak fakta yang belum diketahui banyak orang. Untuk lebih jelasnya, fakta unik seputar kopi itu bisa kamu lihat pada infografik di bawah ini!