Memang telur dinosaurus sekarang masih ada? Ya enggaklah! Binatangnya saja sudah punah. Sekarang, kita membuat telur dinosaurus bohong-bohongan saja. Telur dino ini lucu, enak dimakan, dan sehat.
Kita perlu:
- 30 gr wortel dipotong kotak-kotak kecil
- 30 gr buncis dipotong kecil-kecil
- 30 gr jagung pipil
- 200 gr ayam potong kecil-kecil
- 2 siung bawang putih haluskan
- 50 bawang bombay iris halus
- 5 sendok makan saus tomat
- 300 gram beras dimasak dengan 375 air dan 1 sendok teh agar-agar
- ½ sendok makan wijen hitam
- sarung tangan plastik
Rahasia membuatnya:
Wow, ada telur raksasa, nih! Betulkan ini telur dinosaurus? Aaah, enggak usah dipikirin betul atau tidak. Nikmati saja, rasanya enak banget!
Teks : Yanti, Foto: Ricky Martin, Kreasi: Yoan, Peraga: Aurel, Pengarah Gay & Busana: Ria Himawan, Stylist: Baby