4. Anggur
Buah yang satu ini juga mengandung melatonin, sama seperiti semangka, pisang, dan ceri.
5. Kiwi
Selain juga mengandung melatonin, kiwi juga mengandung serotin dan antioksidan. Disarankan makan buah kiwi dua jam sebelum tidur.
Baca Juga: Alami Gangguan Pencernaan? Coba 5 Buah yang Bisa Melancarkan Pencernaan, Ini, yuk!
Baca Juga: Berbagai Manfaat Bangun Pagi, Yuk, Lakukan Meski Belajar di Rumah!
(Penulis: Elizabeth Nada)
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id/
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR