Ini adalah langkah yang penting, teman-teman. Kita harus benar-benar segera menyiram alpukat yang baru saja kita keluarkan dari freezer.
Langkah ini akan mempercepat proses pencairan tanpa membuat daging buah alpukat jadi rusak dan berwarna cokelat.
3. Biarkan Mencair hingga 30 Menit
Setelah itu, letakkan alpukat tadi di atas wadah atau piring. Biarkan hingga 30 menit sampai mencair atau melunak.
4. Kupas Kulitnya
Jika teksturnya sudah lunak dan lembut, kita bisa kupas kulitnya. Setelah itu, alpukat segar siap dimakan.
Jika berhasil, alpukat bisa bisa bertahan selama empat bulan.
Tanda-Tanda Alpukat Sudah Mulai Membusuk
Nah, supaya kita tetap bisa makan buah alpukat yang masih segar, ketahui dulu tanda-tanda alpukat sudah mulai membusuk:
Penulis | : | Iveta Rahmalia |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR