Baca Juga: Kenapa Bintik Matahari Berwarna Lebih Gelap dari Permukaannya?
2. Lapisan Kromosfer
Lapisan kedua adalah kromosfer yang merupakan lapisan yang sering disebut sebagai lapisan dari atmosfer matahari.
Kromosfer merupakan sebuah bagian yang paling bawah dari atmosfer matahari dan punya ketebalan sekitar 16.000 km.
Pada lapisan ini mengandung banyak sekali partikel seperti elektron, proton, dan neutron.
Suhu pada lapisan ini bisa mencapai sekitar 6.000 hingga 20.000 kelvin dan semakin dalam akan semakin panas, lo.
Sehingga lapisan ini merupakan lapisan yang sulit dilihat dengan mata tanpa bantuan alat.
Namun, saat terjadi gerhana matahari total, lapisan ini bisa terlihat dengan jelas yang membentuk sebuah cincin merah.
Dengan begitu, itu menjadi bukti kalau lapisan ini menyinarkan cahaya yang lebih lemah dari[ada lapisan fotosfer.
3. Korona
Lapisan ketiga adalah korona yang merupakan sebuah lapisan matahari terluar.
Pada lapisan ini mencakup kedua lapisan yaitu fotosfer dan kromosfer. Selain itu, lapisan ini juga disebut dengan lapisan atmosfer bagian matahari paling luar.
Source | : | Gramedia Blog |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR