Morfologi adalah ilmu pengetahuan tentang bentuk luar dan susunan makhluk hidup.
Jadi, adaptasi morfologi dapat diartikan sebagai cara hewan atau tumbuhan bertahan hidup dengan menggunakan atau mengembangkan bentuk tubuhnya.
Setiap makhluk hidup memiliki struktur dan organ tubuh yang membantunya bertahan hidup.
Bentuk bagian tubuh beragam spesies hewan juga berbeda-beda, disesuaikan dengan habitat dan taksonominya.
Bentuk kaki dan sayap ayam sesuai dengan habitatnya, sehingga mereka lebih cepat dalam berlari daripada terbang.
----
Kuis! |
Apa persamaan ayam dan burung? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR