Bobo.id - Sebutkan contoh tumbuhan yang melakukan adaptasi fisiologi!
Pertanyaan tersebut sering kita temukan dalam latihan soal ujian ASPDBK (Asesmen Standarisasi Pendidikan Daerah Berbasis Komputer) untuk kelas 6 SD.
Sebelum mencari tahu jawabannya, teman-teman perlu mengingat bahwa ada 3 jenis adaptasi tumbuhan yaitu fisiologi, morfologi, dan tingkah laku.
Kali ini, kita akan fokus belajar tentang adaptasi fisiologi.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, fisiologi adalah cabang biologi yang berkaitan dengan fungsi dan kegiatan kehidupan atau zat hidup.
Adaptasi fisiologi yaitu cara makhluk hidup bertahan hidup dengan memanfaatkan dan mengembangkan organ-organ di tubuhnya.
Tujuan adaptasi fisiologi adalah untuk menjaga keseimbangan tubuh, melindungi diri dari pemangsa, memperoleh nutrisi, dan sebagainya.
Jika pada adaptasi morfologi bentuk tubuh dan fungsinya bisa kita lihat langsung, adaptasi fisiologi tidak dapat dilihat secara langsung.
Baik tumbuhan dan hewan bisa melakukan adaptasi fisiologi, teman-teman. Lalu, tumbuhan apa saja yang beradaptasi secara fisiologi?
Yuk, simak penjelasannya dari artikel ini!
Ada berbagai contoh tumbuhan di sekitar kita yang melakukan adaptasi secara fisiologi. Berikut di antaranya:
Baca Juga: Kenapa Kaktus Termasuk Tumbuhan yang Melakukan Adaptasi Morfologi?
Penulis | : | Bobo.id |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR