Lagu "Menabung" diciptakan pada tahun 1996 oleh Eyang Titiek Puspa.
Lagu ini dipopulerkan oleh duo penyanyi cilik pada masa itu, yaitu Saskia dan Geofani yang berduet dengan Eyang Titiek Puspa.
Kalau teman-teman mendengarkan lagu dan memahami liriknya, kita akan tahu kalau menabung itu sangatlah penting.
Pesan itulah yang ingin disampaikan oleh Titiek Puspa pada anak-anak Indonesia melalui karyanya.
Duta Cinta & Titiek Puspa: Untuk Anak-Anak Indonesia
Pada tahun 2016 lalu, Eyang Titiek Puspa bersama Duta Cinta (grup penyanyi anak-anak) meluncurkan album bertajuk "Untuk Anak-Anak Indonesia".
Melalui album ini Eyang Titiek Puspa ingin lagu anak-anak tidak hanya mengajak kita bergembira, tapi juga mencintai Tanah Air.
Di dalam album ini terdapat delapan lagu anak-anak yang digarap langsung oleh Eyang Titiek Puspa.
Berikut adalah daftar lagunya:
1. Aku Bangga Jadi Anak Indonesia
2. Lagu Untuk Bunda
Baca Juga: Dongeng Anak: Binatang Kesayangan Dewa
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR