Bobo.id – Pernahkah teman-teman mendengar hewan bernama baillon’s crake?
Baillon’s crake atau tikusan kerdil hidup di daerah rawa-rawa.
Tikusan kerdil merupakan burung pengembara yang berasal dari Asia Timur dan Siberia yang terkadang dijumpai di Sumatera dan Sulawesi.
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Penulis | : | Felixia Amanda |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR