5. Alat Pelembap Udara
Udara yang kurang bersih juga bisa menyebabkan kita mendengkur saat tidur.
Hal itu karena udara kotor mengganggu membran hidung dan tenggorokan.
Maka itu, jaga selalu kebersihan udara di dalam rumah, terutama di kamar.
Kita bisa minta tolong orangtua untuk memasang alat pelembap udara.
Dengan begitu, udara yang kotor akan tersaring dan tidak mengganggu organ pernapasan kita.
Nah, itulah beberapa cara untuk mengurangi dengkuran saat tidur. Selamat mencoba, teman-teman.
BACA JUGA: Terbangun dari Tidur dan Susah Tidur Lagi? Lakukan Hal-hal Ini
Lihat video ini juga, yuk!
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR