Bobo.id – Teman-teman pernah menonton film yang ada tokoh bajak laut?
Kapal bajak laut biasanya identik dengan benderanya yang berwarna hitam dan ada gambar tengkorak.
Sebenarnya, kenapa, sih, bendera bajak laut seperti itu?
Yuk, kita cari tahu jawabannya di sini!
BACA JUGA: Kenapa Bajak Laut Memakai Penutup Mata Sebelah?
Bendera Jolly Roger
Bendera hitam dengan gambar tengkorak milik bajak laut ini disebut dengan bendera Jolly Roger.
Banyak orang yang percaya bahwa nama Jolly Roger ini merupakan sebutan orang Inggris saat mendengar orang Perancis menyebut Jollie Rouge.
Jollie Rouge sendiri berarti si Merah yang Indah.
Yap, dulu, gambar tengkorak itu dilukis pada bendera yang berwarna merah, bukan hitam seperti yang sering diperlihatkan di televisi.
BACA JUGA: Ching Shih, Bajak Laut Perempuan yang Terkuat di Tiongkok dan di Dunia
Para Ksatria Templar
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR