• Cerita
    • Dongeng
    • Cerpen
    • Cerita Misteri
    • Cergam
  • Sains
    • Flora Dan Fauna
    • Antariksa
    • Iptek
  • Sejarah dan Budaya
    • Budaya
    • Sejarah
    • Anak Indonesia
  • Kreatif
    • Craft
    • Menu
    • Eksperimen
  • Info Bobo
    • Serba Serbi
    • Webtorial
  • Home
  • FLORA DAN FAUNA

6 Serangga Ini Jago Menyamar untuk Hindari Pemangsa, Seperti Apa?

Tyas Wening - Kamis, 13 September 2018 | 16:16 WIB
Meski Sudah Dimakan Burung, Telur Serangga Ini Tetap Bisa Menetas
pxhere.com
Meski Sudah Dimakan Burung, Telur Serangga Ini Tetap Bisa Menetas

 

Bobo.id - Setiap hewan mempunyai kemampuan untuk bisa menghidar dari mangsanya, baik dengan cara berlari kencang, punya kekuatan yang besar, bahkan menyamar menjadi seperti lingkungan sekitarnya.

Jika bunglon mampu menyamar dengan cara mengubar warna kulitnya menjadi sama dengan lingkungan sekitarnya, enam serangga ini juga punya kemampuan menyamar, lo.

1. Belalang Ranting

Meski Sudah Dimakan Burung, Telur Serangga Ini Tetap Bisa Menetas
pxhere.com
Meski Sudah Dimakan Burung, Telur Serangga Ini Tetap Bisa Menetas

Serangga ranting merupakan jenis serangga terpanjang di dunia dengan panjang 56,7 sentimeter yang ditemukan di hutan di Kalimantan.

Sesuai dengan namanya, belalang ranting ini berbentuk seperti ranting pohon dan memiliki empat lengan dan dua antena.

Baca Juga : Katak Jenis Baru di Kalimantan Ini Suaranya Mirip Jangkrik 

Selain bisa menyamar di antara ranting-ranting pohon, ternyata belalang ranting ini juga bisa berubah warna sesuai tempatnya hinggap, lo.

2. Kallima

Kupu-kupu daun mati
Pixabay
Kupu-kupu daun mati

Kallima adalah salah satu jenis kupu-kupu yang banyak ditemui di daerah subur seperti Madagaskar, Asia Selatan, dan India.

Kallima punya sebutan lain, yaitu kupu-kupu daun mati.

Sebutan ini diberikan karena sayap kupu-kupu ini memang menyerupai daun yang sudah mati atau kering, yaitu berwarna coklat.

Warna sayapnya inilah yang membuat Kallima tidak dimangsa oleh predator yang mengiranya sebagai daun mati atau kering.

Video Pilihan

  • 1/
  • 2/
  • 3/
  • Show all
  • Serangga

  • Belalang

  • Kupu-kupu

  • Menyamar

Penulis : Tyas Wening
Editor : Iveta Rahmalia

PROMOTED CONTENT

KOMENTAR

ARTIKEL TERKAIT

  • 5 Serangga Lucu yang Mungkin Belum Pernah Kita Lihat

  • Termasuk Serangga Kuat dalam film A Bug's Life, Ini Dia Fakta Belalang

  • Serangga Ini Dapat Dimakan, lo! Tertarik Mencobanya?

  • Warna Darah Serangga Tidak Sama dengan Kita, Kenapa Begitu?

Terpopuler

Ciri-Ciri Orang yang Sedang Berbohong, Apa Kamu Pernah Perhatikan?
Serba Serbi Ciri-Ciri Orang yang Sedang Berbohong, Apa Kamu Pernah Perhatikan?
Berapa Banyak Air yang Boleh Kita Minum Setelah Makan?  #AkuBacaAkuTahu
Iptek Berapa Banyak Air yang Boleh Kita Minum Setelah Makan? #AkuBacaAkuTahu
Cuci Tangan itu Penting! Ini yang Terjadi Jika Malas Cuci Tangan
Serba Serbi Cuci Tangan itu Penting! Ini yang Terjadi Jika Malas Cuci Tangan
5 Buah Ini Sangat Langka dan Jarang Orang Ketahui, Pernah Lihat?
Flora Dan Fauna 5 Buah Ini Sangat Langka dan Jarang Orang Ketahui, Pernah Lihat?
Apakah Harimau Putih adalah Spesies yang Berbeda? #AkuBacaAkuTahu
Flora Dan Fauna Apakah Harimau Putih adalah Spesies yang Berbeda? #AkuBacaAkuTahu
Jika Ingin Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2032, Ini yang Harus Disiapkan Indonesia
Serba Serbi Jika Ingin Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2032, Ini yang Harus Disiapkan Indonesia
Apa Itu Biofuel? Inilah Pengertian Biofuel dan Jenis-jenisnya
Iptek Apa Itu Biofuel? Inilah Pengertian Biofuel dan Jenis-jenisnya
Ikan Arwana Salah Satu Ikan Akuarium Termahal di Dunia, Kenapa, ya?
Budaya Ikan Arwana Salah Satu Ikan Akuarium Termahal di Dunia, Kenapa, ya?
Kisah Sherlock Holmes di Dunia Nyata: Detektif Grace Humiston
Sejarah Kisah Sherlock Holmes di Dunia Nyata: Detektif Grace Humiston
Cergam Bobo: Permainan Baru
Cergam Cergam Bobo: Permainan Baru
x

Grid Network :

Bobo | BolaSport | BolaStylo Cewekbanget | Fotokita | Grid | GridGames | GridHealth | GridMotor | GridOto | Gridpop | Gridvoice | GRID Story Factory | GridHot | Hai | Intisari | iDEA | InfoKomputer | JIP | Juara | Makemac | Motorplus | Nakita | National Geographic Indonesia | Nextren | Nova | Otomania | Otomotifnet | Otoseken | SajianSedap | Stylo | Suar | SuperBall | KG Media

Hak Cipta © Bobo.Grid.ID 2019 About Us | Editorial | Management | Privacy | Pedoman Media Siber | Contact Us