Kebiasaan Unik Flamingo Berdiri Satu Kaki, Ternyata Ini Alasannya

By Sepdian Anindyajati, Sabtu, 8 Desember 2018 | 09:57 WIB
Flamingo yang bisa berdiri dengan satu kaki. (Pixabay)

Bobo.id - Coba teman-teman perhatikan, flamingo senang melakukan pose berdiri dengan satu kaki.

Hmm, apa hewan ini tidak capai atau terjatuh ya saat melakukan pose itu? 

Baca Juga : Mengenal Karnivora Lebih Dalam, yuk! Ada Hewan dan Juga Tumbuhan

Hihi, hewan ini memang unik sekali karena kakinya yang tinggi dan kurus. 

Ditambah lagi dengan kebiasaanya berdiri dengan satu kaki. 

Yuk, kita cari tahu apa alasannya, ya. 

Baca Juga : Beberapa Jenis Hewan Laut Ini Terancam Punah, Ada Hewan Apa Saja?

 Baca Juga : Kalkun Pernah Jadi Hewan yang Dipuja dan Didewakan Suku Maya, Kenapa?