Bagaimana Sejarah Penetapan Tanggal 1 Januari Menjadi Tahun Baru? #akubacaakutahu

By Iveta Rahmalia, Selasa, 1 Januari 2019 | 14:35 WIB
Tahun baru. (Ode / Majalah Bobo)

Tahun Baru 1 Januari Hampir di Semua Negara

Saat ini, hampir semua negara di dunia mengakui bahwa 1 Januari adalah awal tahun yang baru.

Meskipun begitu, ada beberapa negara yang tetap mempertahankan penanggalannya sendiri, sehingga bagi mereka tanggal 1 Januari bukan tahun baru.

Itulah sejarah tahun baru yang dimulai dari 1 Januari. Teman-teman mungkin punya banyak pertanyaan tentang hal di sekitarmu. 

Jawabannya bisa kita temukan jika kita rajin membaca. Semakin banyak membaca, semakin kita tahu banyak hal. 

#AkuBacaAkuTahu

Baca Juga : Intip Kartu Ucapan Tahun Baru 2018 Terkecil di Dunia, Yuk!

(Penulis: Cirana Merisa)