Sebelum Google, Ada Mesin Pencari Lainnya, lo! Apa Saja, ya?

By Avisena Ashari, Kamis, 17 Januari 2019 | 12:26 WIB
Logo Google (Google)

Selain menjadi mesin pencari, Yahoo juga memiliki layanan email, lo. Yahoo juga pernah memiliki aplikasi chatting Yahoo Messenger.

AltaVista dan Lycos memiliki mesin pencari juga, teman-teman.

Kita bisa memilih ingin melakukan pencarian dengan kategori yang sudah disediakan di laman beranda website tersebut.

Baca Juga : Sudah Berusia 20 Tahun, Inilah Beberapa Fakta Seputar Google

Email: AOL, Hotmail dan Netscape

Kalau email, orang-orang dulu lebih banyak menggunakan layanan AOL, Hotmail, dan Netscape, teman-teman.

Bahkan, AOL menjadi situs yang paling banyak dikunjungi di tahun 1998 nih.

Di tahun tersebut, Hotmail dari MSN dan Netscape juga termasuk dalam 20 situs yang paling banyak dikunjungi.