Penjelasan fenomena ice disc
Fenomena ice disc yang muncul di Sungai Presumpscot ini merupakan fenomena langka, lo.
Lapisan es berbentuk lingkaran ini diperkirakan memiliki diameter selebar 90 meter! Ini merupakan yang terbesar dari yang pernah dilihat oleh peneliti.
Oiya, lingkaran ini tidak diam, lo. Ice disc ini berputar berlawanan arah dengan jarum jam, teman-teman.
Baca Juga : Akibat Perubahan Iklim, Lapisan Es Terbesar di Bumi Terancam Mencair
Fenomena ice disc ini pernah muncul juga di beberapa wilayah di Rusia dan Amerika Serikat.
Menurut penelitian tahun 2016, terbentuknya ice disc ini juga dipengaruhi oleh arus sungai.
Namun gerakan memutar ice disc dipengaruhi oleh perubahan suhu.