Tidak Hanya Toko Buku
O iya, di The Book Garden ini ternyata tidak hanya ada toko buku saja, lo, teman-teman.
Di dalam kompleks toko buku ini, ada bioskop, ruang sains, ruang kelas, bahkan restoran.
Semuanya itu dibuka untuk umum, baik untuk pengunjung toko buku maupun untuk orang-orang yang hanya sekadar jalan-jalan saja.
Baca Juga : Lebih Baik Mana, Membaca Lewat Buku atau Internet? #akubacaakutahu
The Book Garden ini menjadi toko buku terbesar di dunia menurut Guinnes World Record, nih, teman-teman.
Sebelumnya, rekor toko buku terbesar dipegang oleh sebuah toko buku bernama Barnes & Noble di New York, Amerika Serikat.
Nah, kalau sedang berlibur ke Teheran, Iran, teman-teman pecinta buku jangan lupa berkunjung ke The Book Garden, ya!
Baca Juga : Membaca Buku Bisa Pengaruhi Perilaku Sosial Kita, lo! #akubacaakutahu
Lihat video ini juga, yuk!