800 Kura-kura Ditemukan dalam Truk Pedagang Satwa Liar di India!

By Avisena Ashari, Jumat, 25 Januari 2019 | 16:50 WIB
Kura-kura Flapshell India (Lissemys punctata) (CLpramod)

Setelah direhabilitasi, cangkang kura-kura diberi kode sebelum dilepas ke alam liar. Ini digunakan agar mencegah para pemburu.

Sejak November 2018, kepolisian India telah menemukan hampir 7.000 kura-kura berbagai jenis, yang diselundupkan oleh pedagang satwa liar.

Spesies lainnya juga dijual sebagai peliharaan. Namun ini merupakan tindakan yang ilegal, teman-teman.

Makanya, kita sama-sama berjuang agar tidak ada lagi perdagangan satwa liar, yuk!

Lihat video ini juga, yuk!