Wah, Teripang Ternyata Punya Cara yang Unik Untuk Bergerak, lo

By Tyas Wening, Sabtu, 26 Januari 2019 | 16:50 WIB
Teripang si timun laut yang bisa dimakan (KOMPAS/Ingki Rinaldi)

Bobo.id - Di darat, teman-teman pasti tahu buah timun yang berbentuk memanjang dan berwarna hijau.

Nah, selain di darat, ternyata di lautan juga ada timun, lo, dan disebut dengan timun laut.

Timun laut ini ada yang bisa dimakan dan ada juga yang tidak bisa dimakan, teman-teman.

Mungkin teman-teman pernah mendengar hewan teripang? Yap, teripang adalah jenis timun laut yang bisa dimakan.

Baca Juga : Di Laut juga Ada Timun yang Bisa Dimakan, lo! Ini Dia Teripang

Teripang dikenal sebagai salah satu hewan laut yang memiliki pergerakan yang lambat dan biasanya hanya berada di dasar laut.

Bergerak dengan cara yang unik

Walaupun dikenal sebagai hewan yang bergerak dengan lambat di dasar laut, teripang sebenarnya bisa bergerak dengan cepat dan memiliki cara yang unik untuk bergerak, lo.

Baca Juga : 3 Ikan Pari Menari di Laut Memenangkan Lomba Foto, Lihat Foto Hewan Lainnya, yuk!

 Baca Juga : Selain Ikan, Hewan Lain Juga Punya Sisik, Apa Fungsi Sisik, ya?