Di Giethoorn Hanya Bisa Jalan Kaki dan Naik Perahu, Kenapa Begitu?

By Sepdian Anindyajati, Jumat, 15 Februari 2019 | 18:23 WIB
Desa Giethoorn di Belanda. (Pixabay)

Desa Giethoorn di Belanda. (Pixabay)

Betul, teman-teman, desa ini memiliki banyak jembatan kayu kecil karena diapit oleh banyak kanal dengan perahu yang berlalu lalang.

Oleh karena itu, banyak yang menyebut desa ini sebagai Venice of Netherlands.

Ya, desa ini tampak seperti Venice yang ada di Italia. Apakah teman-teman setuju?

Baca Juga : Gawat, Penduduk di Desa Ini Dilarang Pelihara Kucing! Apa Alasannya?

Nah, kalau teman-teman ingin berjalan-jalan mengelilingi desa ini, kamu bisa menggunakan sepeda, perahu, atau berjalan kaki.

Teman-teman, akan melihat pemandangan indah seperti pedesaan yang ada di negeri dongeng penuh dengan pepohonan asri dan bunga-bunga yang indah.

Bunga-bunganya juga berwarna-warni, lo.

Baca Juga : Bukan Kasur, Alas Tidur Warga Desa di Madura Ini Super Unik!