Rahasia Astronaut Buang Air Besar di Ruang Angkasa Tanpa Gravitasi

By Cirana Merisa, Kamis, 28 Februari 2019 | 14:24 WIB
Toilet di Stasiun Antariksa Internasional. (NASA)

 

Bobo.id – Setiap makhluk hidup pasti akan mengeluarkan kotoran, yaitu buang air besar dan buang air kecil.

Begitu juga dengan astronaut. Yap, astronaut juga harus buang air besar dan buang air kecil, lo.

Namun, saat berada di ruang angkasa, bagaimana cara astronaut buang air besar, ya?

Baca Juga : Bisakah Melihat Stasiun Antariksa Internasional Tanpa Bantuan Alat?

Tidak seperti di Bumi, di ruang angkasa tidak ada gravitasi sehingga astronaut akan melayang-layang di Stasiun Antariksa Internasional.

Nah, di Stasiun Antariksa Internasional ini juga disediakan toilet untuk para astronaut yang sedang melakukan misi ke ruang angkasa.

Lalu, seperti apa, ya, toilet di Stasiun Antariksa Internasional? Apakah sama dengan toilet di Bumi?

Baca Juga : Ternyata, Seperti Inilah Bagian Dalam Stasiun Antariksa Internasional