Jangan Sampai Salah, Ini 5 Mitos dan Fakta tentang Sambaran Petir

By Cirana Merisa, Selasa, 5 Maret 2019 | 17:55 WIB
Petir (Pixabay)

Teman-teman pasti akan mencari tempat berteduh supaya tidak kehujanan dan basah.

Berteduh di bawah pohon memang bisa membuat kita tidak terlalu basah karena daun-daunnya bisa melindungi kita.

Namun, pohon tetap tidak bisa melindungi kita dari sambaran petir! Pohon dikenal sebagai benda hidup yang sering disambar petir.

Baca Juga : Petir Selalu Terjadi Setiap Detik di Wilayah Ini, Berani Berkunjung?

Menurut penelitian, berlindung di bawah pohon merupakan penyebab tersambar petir terbanyak kedua di dunia, lo.

Selain itu, petir juga bisa menyambar satu tempat lebih dari sekali. Jadi, hat-hati, ya.

3. Petir Menyambar Benda yang Paling Tinggi

Banyak orang yang merasa takut kalau berada di tempat yang tinggi saat terjadi hujan badai.

Baca Juga : Benarkah Menggunakan Ponsel Saat Hujan Bisa Tersambar Petir?