Bobo.id - Hai teman-teman, pasti sudah tidak sabar menunggu cerpen anak hari ini, ya?
Cerpen anak hari ini berjudul Bunda Perlu Isi Baterai.
Yuk, langsung saja kita baca cerpen anak hari ini!
--------------------------------------------
Baca Juga : Cerpen Anak: Teng Beng Sin
Fifi mendorong pintu pagar rumah yang hanya ditutup rapat tanpa digembok. Namun, ketika digoyang-goyangkan, pegangan pintu depan rumah itu tak juga terbuka.
Pintu terkunci rapat.
Baca Juga : Ada Orang yang Lidahnya Gatal saat Makan Nanas, Kenapa Begitu, ya?