Kemudian induk kelinci Amerika Serikat memproduksi susu yang banyak mengandung protein.
Anak kelinci memberlukan protein yang tinggi supaya ototnya lekas tumbuh. Otot ini membantunya melompat, teman-teman.
Walabi tammar di Australia, bisa membuat dua menu susu di waktu bersamaan, lo!
Yang pertama susu yang mengandung banyak gula untuk bayi yang baru lahir. Yang kedua susu yang mengandung lemak dan protein tinggi untuk anaknya yang sudah lebih besar.
Itulah serba-serbi air susu mamalia, teman-teman. Ingin tahu serba-serbi mamalia lainnya? Baca lagi di artikel terkait, yuk! #AkuBacaAkuTahu
Baca Juga : Terlihat Mirip, Apa Perbedaan Kanguru dan Walabi, ya? #AkuBacaAkuTahu