Bobo.id – Sumpit adalah salah satu alat makan yang selalu digunakan oleh orang-orang di Tiongkok, Jepang, dan Korea.
Kalau di Indonesia, kita biasanya menggunakan sumpit untuk makan mi ayam atau makanan lain di restoran Tiongkok, Jepang, dan Korea.
Baca Juga : Begini Kepribadianmu Jika Dilihat dari Bentuk Tulisan, Cari Tahu, yuk!
Sumpit berfungsi seperti sendok, yaitu untuk mengambil makanan yang ada di piring atau mangkuk.
Alat makan yang satu ini bisa terbuat dari bambu, kayu, plastik, maupun logam.
Namun, apa jadinya, ya, kalau ada sumpit yang bisa dimakan? Cari tahu, yuk!
Baca Juga : Sempat Dianggap Planet Besar seperti Bumi, Ini 5 Mitos dan Fakta Pluto