Wah, Ternyata Kondisi Gigi dan Mulut Bisa Mendeteksi 5 Penyakit

By Sarah Nafisah, Rabu, 20 Maret 2019 | 14:03 WIB
Ilustrasi periksa kesehatan mulut dan gigi (pixabay/jarmoluk)

Bobo.id - Siapa yang rutin pergi ke dokter gigi untuk memeriksa kesehatan gigi dan mulut?

Sebenarnya kita dianjurkan untuk rutin ke dokter gigi setidaknya enam bulan sekali, lo, teman-teman.

Baca Juga : Mulut Sering Bau Tidak Sedap? Ini Dia 6 Penyebabnya

Namun, masih banyak orang yang hanya mengunjungi dokter gigi apabila ada masalah pada giginya.

Padahal kondisi mulut dan gigi kita bisa mendeteksi masalah kesehatan juga, lo.

Baca Juga : Hewan Mirip Bunglon yang Bisa Berganti Warna, Ada Hewan Apa Saja, ya?

Jadi jika kita tahu lebih awal, kita bisa mengatasinya lebih cepat.

Apa saja masalah kesehatan yang bisa dideteksi melalui mulut dan gigi, ya?

Yuk, cari tahu!

Baca Juga : Makanan dan Minuman Kemasan Mempunyai Tanggal Expired dan Best Before, Apa Bedanya?