Hati-Hati, Hindari Letakkan Ponsel di 5 Tempat Ini supaya Tetap Aman

By Cirana Merisa, Kamis, 21 Maret 2019 | 11:47 WIB
Ponsel di saku celana. (Pixabay)

Jadi, hindari untuk meletakkan ponsel di atas perangkat elektronik yang bisa memancarkan panas berlebihan.

Hindari juga meletakkan ponsel di tempat terbuka saat cuaca dingin, terutama kalau sedang berlibur ke luar negeri saat musim dingin.

Suhu yang ekstrem bisa membuat ponsel cepat rusak, baterai ponsel pun tidak akan bisa bertahan lama.

Nah, teman-teman, ponsel merupakan benda yang harus kita rawat. Jadi, sebisa mungkin, jangan pernah letakkan ponsel di sembarang tempat, ya.

Baca Juga : Sempat Dianggap Planet Besar seperti Bumi, Ini 5 Mitos dan Fakta Pluto

Lihat video ini juga, yuk!