Sekilas Tampak Seperti Potongan Kayu, Ternyata Itu Bangkai Ikan Raksasa

By Sepdian Anindyajati, Jumat, 22 Maret 2019 | 19:42 WIB
Bangkai ikan mola mola yang terdampar di Pantai Australia. (Linette Grzelak via Live Science)

Ikan Mola Mola Besar

Ternyata setelah diteliti, ikan yang terdampar itu adalah mola mola atau yang dikenal juga dengan ikan matahari.

Ikan ini dapat tumbuh hingga 11 kaki atau 3,3 meter dan beratnya mencapai 2,5 ton.

Baca Juga : Bukan Memancing Ikan, yuk, Kita Memancing Bongkahan Es Batu!

Ikan ini ditemukan tepatnya di Sungai Murray dan terlihat oleh Steven Jones, seorang pengawas kru nelayan pemancing ikan, dan rekannya Hunter Church.

Namun, sayangnya ketika ditemukan ikan ini sudah dalam keadaan mati.

Baca Juga : Ikan Oarfish di Jepang Jadi Pertanda Bencana Alam, Benar atau Tidak, ya?