Dikenal Karena Duri yang Beracun, Ternyata Bulu Babi Punya Manfaat

By Sarah Nafisah, Senin, 15 April 2019 | 19:58 WIB
Bulu babi (pixabay/vandijkies)

Bobo.id - Saat pergi ke pantai apa teman-teman pernah melihat bulu babi?

Bulu babi adalah hewan laut yang memiliki duri di sekujur tubuhnya. Bukan hanya tajam, duri-duri bulu babi juga beracun, lo.

Baca Juga : Hati-hati dengan Bulu Babi

Maka itu, banyak sekali yang menghindari bulu babi, karena takut terkena durinya yang beracun dan bagian tubuh kita akan terasa sakit karenanya.

Bulu babi sebenarnya juga bisa diolah agar bisa kita konsumsi, lo, teman-teman.

Baca Juga : Seekor Penyu Hijau Bertelur di Landasan Pacu Bandara, Apa Sebabnya?

Bahkan jika bisa mengolahnya dengan benar, bulu babi bisa memberikan manfaat kesehatan bagi kita.

Wah, kira-kira apa saja manfaat bulu babi, ya? Yuk, cari tahu!

Baca Juga : Poster Film Marvel Ini Dibuat Ulang dari Benda Sederhana, Lihat, yuk!