Inilah 9 Bandara Tersibuk di Asia, Apakah Bandara Indonesia Termasuk?

By Sepdian Anindyajati, Senin, 29 April 2019 | 15:47 WIB
Bandara Changi Singapore yang memiliki fasilitas lengkap di dalamnya. (Changir Airport Singapore via CNN Travel)

9. Bandara Internasional Beijing Capital

Bandara ini menjadi bandara tersibuk di Asia dan tersibuk dunia, kedua tersibuk di dunia setelah Bandara Atlanta-Hartsfield-Jackson di Amerika Serikat.

Tahun 2018 kemarin tercatat ada 100.983.290 penumpang di Bandara Internasional Beijing Capital.

Baca Juga : Siapa Penemu Restoran Cepat Saji yang Pertama? #AkuBacaAkuTahu

Walau bandara Daxing sudah dibuka, tapi bandara internasional Beijing Capital akan tetap dibuka untuk menangani penumpang-penumpang.

Di antara 9 bandara di Asia ini, mana yang sudah pernah teman-teman datangi? 

Baca Juga : Bisa Lestarikan Pantai, Cari Tahu Cara Merawat Bibit Mangrove, yuk!

Tonton juga video ini, yuk!