Tak Bisa Pancarkan Cahaya, Kenapa Planet Tetap Terlihat di Malam Hari?

By Cirana Merisa, Selasa, 30 April 2019 | 18:04 WIB
Planet Venus yang terlihat di langit. (Pixabay)

Venus sering disebut sebagai bintang kejora karena tampak bercahaya sangat terang, bahkan lebih terang daripada bintang-bintang.

Mars akan terlihat seperti bintang tak berkedip yang berwarna kemerahan dan biasanya muncul sebelum Matahari terbit.

Jupiter adalah planet paling terang kedua setelah Venus yang terlihat di langit Bumi.

Baca Juga : Ini Sebabnya Kita Tidak Boleh Menelan Obat Tanpa Minum Air Putih

Saturnus terlihat seperti bintang tak berkedip yang berwarna kuning keemasan.

Sedangkan Uranus dan Neptunus sebenarnya juga terlihat dari Bumi, tapi harus menggunakan teleskop karena jaraknya sangat jauh dan cahayanya terlalu redup.

Cara Membedakan Bintang dan Planet di Langit Malam

Kenampakan planet dan bintang memang hampir sama di langit malam.

Baca Juga : 3 Jam Nonton Avengers: Endgame, Ini Tips agar Tidak Pipis Berkali-kali