Bobo.id – Musim semi di Jepang identik dengan bunga sakura yang bermekaran di banyak tempat.
Tak hanya di tempat-tempat wisata, bunga sakura juga bermekaran di sepanjang jalan.
Sakura yang berwarna merah muda menjadi daya tarik bagi para wisatawan yang berkunjung ke Jepang.
Baca Juga : Mengapa Golongan Darah O Bisa Mendonorkan Darahnya ke Semua Orang?
Karena indahnya pemandangan bunga sakura inilah Jepang sering juga dijuluki sebagai Negeri Sakura.
Nah, ternyata tidak hanya sakura yang mekar di Jepang pada musim semi, teman-teman.
Ada beberapa bunga yang juga tidak kalah cantik, lo. Lihat keindahannya, yuk!
Baca Juga : Apakah Mata Minus Bisa Sembuh dengan Makan Wortel? #AkuBacaAkuTahu